Genta Post
  • Home
  • News
  • Peristiwa
  • Politik
  • Ekonomi
  • Opini
  • Artikel
No Result
View All Result
Subscribe
Genta Post
  • Home
  • News
  • Peristiwa
  • Politik
  • Ekonomi
  • Opini
  • Artikel
No Result
View All Result
Genta Post
No Result
View All Result
  • Home
  • News
  • Peristiwa
  • Politik
  • Ekonomi
  • Artikel
  • Opini
Wisata Arung Jeram Baru di Aceh Utara Resmi Diluncurkan

Wisata Arung Jeram Baru di Aceh Utara Resmi Diluncurkan

Redaksi by Redaksi
16 Februari 2025
in News
0
A A
Share on FacebookShare on Twitter

Aceh Utara – Desa Jurong, Kecamatan Sawang, secara resmi meluncurkan wisata arung jeram yang dihadiri oleh berbagai pihak penting, termasuk Wakil Bupati Aceh Utara Terpilih, Tarmizi(Panyang), Minggu (16/02/25).

Dalam sambutannya, Tarmizi menekankan pentingnya menjaga norma dan syariah yang berlaku di Aceh. Ia berharap agar pengelolaan wisata arung jeram ini tetap memperhatikan pembatasan antara lelaki dan perempuan, sesuai dengan harapan orang tua masing-masing.

Pj Bupati Aceh Utara, yang diwakili oleh Kepala Dinas Pemuda, Olahraga, dan Pariwisata (Disporapar) Aceh Utara, M. Nasir, S.Sos., M.Si, juga memberikan dukungan penuh terhadap pengembangan wisata ini.

Konten Terkait

14 ASN Pemkab Aceh Tenggara Ajukan Cerai Sepanjang 2025, Kebanyakan karena Selingkuh dan Ekonomi

14 ASN Pemkab Aceh Tenggara Ajukan Cerai Sepanjang 2025, Kebanyakan karena Selingkuh dan Ekonomi

22 Oktober 2025
Revolusi Komunikasi Publik Polri: SiPenmas, Inovasi Digital untuk Bangun Kepercayaan Masyarakat

Revolusi Komunikasi Publik Polri: SiPenmas, Inovasi Digital untuk Bangun Kepercayaan Masyarakat

22 Oktober 2025
Tiga Calon Geuchik Gampong Baroh Kuta Batee Paparkan Visi dan Misi

Tiga Calon Geuchik Gampong Baroh Kuta Batee Paparkan Visi dan Misi

22 Oktober 2025
Dua Napi di Lapas Kutacane Tersandung Kasus Narkoba, Polres Agara Amankan 5 Gram Sabu

Dua Napi di Lapas Kutacane Tersandung Kasus Narkoba, Polres Agara Amankan 5 Gram Sabu

21 Oktober 2025

Dalam kesempatan itu, Nasir mengungkapkan pentingnya penerapan standar pelayanan yang baik, kerjasama antar desa, penertiban parkir, serta penyusunan armada yang efisien. Ia mengajak semua pihak untuk mendukung keberhasilan wisata arung jeram ini dan menciptakan regenerasi yang dapat mendorong kemajuan bersama.

Nasir juga menyampaikan harapannya agar seluruh masyarakat Aceh Utara dan sekitarnya dapat menikmati wisata arung jeram di Cot Geulumpang, Kecamatan Sawang, Kabupaten Aceh Utara, dan merasakan manfaatnya.

Acara peluncuran wisata arung jeram ini juga dihadiri oleh Kepala Bidang Pariwisata Aceh Utara, Umar Ali, S.Sos., M.A.P., serta sejumlah pejabat dan tokoh masyarakat lainnya, termasuk anggota DPRA, DPRK, BPBD, Kapolsek, Camat, Danramil, Babinsa, BNN, dan berbagai tokoh masyarakat. Pembukaan acara tersebut dilakukan oleh M. Nasir, yang mewakili Pj Bupati Aceh Utara.

Dengan adanya wisata arung jeram ini, diharapkan Desa Jurong dapat menjadi destinasi wisata yang menarik dan memberikan dampak positif bagi perekonomian serta masyarakat setempat.(rd)

Tags: Aceh UtaraNewsWisata
ShareTweetPin
Previous Post

Ucapan Selamat dan Sukses atas Pelantikan Bupati dan Wakil Bupati Aceh Tenggara dari Ketua Divisi KIP Agara, Hakiki Wary Desky

Next Post

DPRK Aceh Utara Siapkan Kenduri untuk 3000 Rakyat di Acara Pelantikan Bupati-Wabup

Konten Terkait

14 ASN Pemkab Aceh Tenggara Ajukan Cerai Sepanjang 2025, Kebanyakan karena Selingkuh dan Ekonomi
News

14 ASN Pemkab Aceh Tenggara Ajukan Cerai Sepanjang 2025, Kebanyakan karena Selingkuh dan Ekonomi

22 Oktober 2025

Aceh Tenggara - gentapost.com - Belasan aparatur sipil negara (ASN) perempuan di lingkungan kerja...

Revolusi Komunikasi Publik Polri: SiPenmas, Inovasi Digital untuk Bangun Kepercayaan Masyarakat
News

Revolusi Komunikasi Publik Polri: SiPenmas, Inovasi Digital untuk Bangun Kepercayaan Masyarakat

22 Oktober 2025

GENTAPOST.COM - JAKARTA | Di tengah era digital yang semakin dinamis, Kepolisian Negara Republik...

Tiga Calon Geuchik Gampong Baroh Kuta Batee Paparkan Visi dan Misi
News

Tiga Calon Geuchik Gampong Baroh Kuta Batee Paparkan Visi dan Misi

22 Oktober 2025

GENTAPOST.COM - ACEH UTARA | Panitia Pemilihan Geuchik (P2G) Gampong Baroh Kuta Batee, Kecamatan...

Dua Napi di Lapas Kutacane Tersandung Kasus Narkoba, Polres Agara Amankan 5 Gram Sabu
News

Dua Napi di Lapas Kutacane Tersandung Kasus Narkoba, Polres Agara Amankan 5 Gram Sabu

21 Oktober 2025

GENTAPOST.COM – ACEH TENGGARA| Upaya pemberantasan narkotika terus digencarkan oleh Polres Aceh Tenggara. Kali...

Next Post
DPRK Aceh Utara Siapkan Kenduri untuk 3000 Rakyat di Acara Pelantikan Bupati-Wabup

DPRK Aceh Utara Siapkan Kenduri untuk 3000 Rakyat di Acara Pelantikan Bupati-Wabup

  • Tentang Kami
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Kebijakan Privasi

© 2025 PT. Genta Intermedia Global - Proudly powered by Altekno Digital Multimedia.

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In
No Result
View All Result
  • Home
  • News
  • Peristiwa
  • Politik
  • Ekonomi
  • Artikel
  • Opini

© 2025 PT. Genta Intermedia Global - Proudly powered by Altekno Digital Multimedia.